Pasca Banjir di Kota Serang, Personel Anggota Polsek Serang Polresta Serkot Lakukan Patroli ke Posko Banjir

Penaindonews.com, POLRES SERKOT,- Pawas (Perwira pengawas) berikut Anggota Polsek Serang Polres Serkot Polda Banten, lakukan patroli di Posko Korban, pada hari Rabu (02/03).

Hari Rabu Tanggal 02 Maret 2022 Sekira Jam 01.00 Wib, bertempat di beberapa posko banjir diantaranya, di Lingkungan Calung, Magersari, Kotabaru, Pekarungan, Magersari, Perumahan Padmaraya, Linkungan Kubang.

Adapun anggota Polsek Serang Polresta Serkot yang melakukan patroli, IPDA Irwan bersama dengan BRIPKA Aman.

Adapun kegiatan tersebut, sebagai bentuk kepedulian Polri Kepada Masyarakat yang terdampak Banjir.

Kapolresta Serkot AKBP Maruli Ahiles Hutapea, melalui Kapolsek Serang AKP Edi Susanto mengatakan ” kegiatan patroli pasca banjir di wilayah Hukum Polsek Serang, kita lakukan patroli ke tempat-tempat posko bantuan untuk memberikan rasa aman dan mencegah terjadinya kejahatan pasca banjir” kata AKP Edi.
(Humas)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *